Sopoćani

43°7′5″N 20°22′26″E / 43.11806°N 20.37389°E / 43.11806; 20.37389 Biara Sopoćani (bahasa Serbia: Сопоћани) (pelafalan [sǒpotɕani]), sebuah upeti dari Raja Stefan Uroš I dari Serbia, dibangun dari 1259 sampai 1270, dekat sumber Sungai Raška di kawasan Ras, pusat negara Serbia pada Abad Pertengahan. Tempat tersebut diangkat menjadi Situs Warisan Dunia UNESCO pada tahun 1979 bersama dengan Stari Ras.

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Sopoćani.
  • Official website
  • BLAGO Fund: Sopoćani
  • Aerial video of the Sopoćani
  • Sopoćani and Gradac - About the relation of funerary programmes of the two churches by Branislav Todić
  • Representations of Lancet or Phlebotome in Serbian Medieval Art