Politik rasial

Bagian dari seri tentang
Politik
Kotak suara
Topik utama
  • Daftar artikel politik
  • Politik berdasarkan negara
  • Ekonomi politik
  • Sejarah politik
  • Sejarah politik dunia
Sistem politik
  • Anarkisme
  • Demokrasi
  • Direksional
  • Federasi
  • Feodalisme
  • Kediktatoran
  • Meritokrasi
  • Monarki
  • Negara-kota
  • Rezim hibrida
  • Parlementer
  • Presidensial
  • Republik
  • Semiparlementer
  • Semipresidensial
  • Teokrasi
  • Spektrum politik
    • kiri dan kanan
Disiplin akademik
Masyarakat madani
  • Kepentingan publik
Topik terkait
Portal politik
  • l
  • b
  • s


Politik rasial adalah praktik para aktor politik yang mengeksplotasi masalah ras untuk memajukan sebuah agenda.

Di Malaysia

Politikus Malaysia, Chang Ko Youn berkata "Malaysia telah mempraktikkan politik rasial selama 51 tahun dan kami tahu itu bersifat memecah belah karena setiap partai hanya berbicara atas nama kelompok rasial yang diwakili... Saat seluruh ras berada dalam sebuah partai tunggal, tak ada seorangpun yang akan berupaya untuk menjadi pahlawan partai.... Lebih mudah untuk menjadi pahlawan Melayu, pahlawan Tionghoa Malaysia atau pahlawan India Malaysia, sulit menjadi pahlawan Malaysia.... Negara ini sekarang menghadapi masalah-masalah ekonomi dan kini penting bagi pemerintah dan partai-partai politik untuk merumuskan sebuah agenda Malaysia tentang bagaimana cara menyatukan rakyat dan menghadapi tantangan-tantangan tersebut..."[1]

Referensi

  1. ^ "Archived copy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-08-14. Diakses tanggal 2008-08-15. 
  • Thernstrom, Abigail. THE NATION Racial Politics, As Ever Democrats will be demagogic; when will Republicans counter them? March 19, 2007. National Review. 2007