Lena Adelsohn Liljeroth

Menteri Budaya dan OlahragaMasa jabatan
24 Oktober 2006 – 3 Oktober 2014Perdana MenteriFredrik Reinfeldt
Sebelum
Pendahulu
Cecilia Stegö Chilò
Pengganti
Alice Bah Kuhnke
Sebelum
Anggota Riksdag Swedia
untuk Munisipalitas StockholmMasa jabatan
30 September 2002 – 29 September 2014 Informasi pribadiLahir24 November 1955 (umur 68)
Spånga, SwediaPartai politikPartai ModeratSuami/istriUlf Adelsohn
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Lena Elisabeth Adelsohn Liljeroth (kelahiran 24 November 1955) adalah seorang politikus Swedia yang menjabat sebagai Menteri Budaya dan Olahraga dari 2006 sampai 2014.[1] Sebagai anggota Partai Moderat, ia menjadi Anggota Parlemen Riksdag Swedia dari 2002 sampai 2014.

Kehidupan pribadi

Liljeroth lahir di Spånga. Ia menikah dengan mantan pemimpin Partai Moderat Ulf Adelsohn.

Referensi

  1. ^ Reinfeldt announces two new ministers, The Local, 24 Oktober 2006 (Inggris).

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Lena Adelsohn Liljeroth.
  • Lena Adelsohn Liljeroth at the Riksdag website (Swedia)
  • Lena Adelsohn Liljeroth Diarsipkan 2006-09-29 di Wayback Machine. at the Moderate Party website (Swedia)
Jabatan pemerintahan
Didahului oleh:
Cecilia Stegö Chilò
Menteri Budaya dan Olahraga
2006–2014
Diteruskan oleh:
Alice Bah Kuhnke
  • l
  • b
  • s
Kabinet Fredrik Reinfeldt
Menteri
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
    • 2
  • WorldCat
Perpustakaan nasional
  • Swedia
Lembaga penelitian seni
  • KulturNav (Norway)
Persondata
Nama Adelsohn Liljeroth, Lena
Nama alternatif
Deskripsi singkat Politikus
Tanggal lahir 24 November 1955
Tempat lahir Spånga-Tensta borough, Swedia
Tanggal kematian
Tempat kematian