Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei, Surabaya, Indonesia

Koordinat: 7°17′31″S 112°43′50″E / 7.291922°S 112.730514°E / -7.291922; 112.730514

  • Dean-Shiang Lin, Direktur Jenderal
Situs webSitus web resmi TETO Surabaya

Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei di Surabaya atau disingkat menjadi TETO Surabaya; (Hanzi tradisional: 駐泗水印尼臺北經濟貿易代表處; Hanzi sederhana: 驻泗水印尼台北经济贸易代表处; Pinyin: Zhù Sìshuǐ Yìnní Táiběi Jīngjì Màoyì Dàibiǎo Chù) adalah kantor perwakilan Republik Tiongkok di Indonesia yang berfungsi sebagai konsulat jenderal de facto dalam ketiadaan hubungan diplomatik di Surabaya, Indonesia.[1]

Kantor terebut terletak di Jalan Indragiri No. 49, Darmo, Wonokromo, Surabaya. Kantor diplomatik tersebut dibuka pada Desember 2015.[1]

Riwayat

Pada 18 Desember 2015, Kantor Dagang dan Ekonomi Taipei di Surabaya dibuka oleh Kementerian Urusan Luar Negeri Republik Tiongkok dan mulai beroperasi pada 21 Desember 2015. Dean-Shiang Lin adalah dirjen saat ini dari TETO Surabaya.[2]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ a b Taipei Economic and Trade Office, Surabaya. "Tentang kami". 駐印尼泗水辦事處 Taipei Economic and Trade Office in Surabaya. Diakses tanggal 2019-05-04. 
  2. ^ Team, Internet. "Director General of TETO Surabaya". Taipei Economic and Trade Office in Surabaya 駐印尼泗水辦事處. Diakses tanggal 2019-05-04. 

Pranala luar

  • Official website of Taipei Economic and Trade Office in Surabaya (Chinese language)
  • Official website of Taipei Economic and Trade Office in Surabaya (Indonesian language)
  • l
  • b
  • s
AmerikaAsia
Eropa
Oseania