Eugène Lourié

Eugène Lourié
Lahir8 April 1903
Charkov, Ukraina
Meninggal26 Mei 1991 (usia 88)
PekerjaanSutradara
IMDB: nm0522123 Allocine: 54643 Allmovie: p100219 Edit nilai pada Wikidata

Eugène Lourié (8 April 1903 – 26 Mei 1991) adalah seorang sutradara, sutradara seni, perancang produksi, perancang set dan penulis naskah asal Prancis yang dikenal karena kolaborasinya dengan Jean Renoir dan untuk film-film fiksi ilmiah tahun 1950an buatannya. Kontributor Allmovie Sandra Brennan menyatakan bahwa ia adalah "salah satu sutradara seni terbaik dalam perfilman Prancis."[1] Ia dinominasikan untuk sebuah Academy Award pada 1969 untuk efek visual terbaik pada film Krakatoa, East of Java.[2]

Referensi

  1. ^ Brennan, Sandra. "Eugène Lourié > Overview - AllMovie". Allmovie. Diakses tanggal 8 November 2010. 
  2. ^ "Eugène Lourié > Awards - AllMovie". Allmovie. Diakses tanggal 8 November 2010. 

Pranala luar

  • Eugène Lourié di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Model Ships in the Cinema: Krakatoa, East of Java, 1969, including photo gallery of special effects, still photo of Lourié's appearance in the film, and quotes from Lourié, Eugene, My Work in Films, Harcourt Brace Jovanovich, 1985 Diarsipkan 2017-04-22 di Wayback Machine. ISBN 0-15-662342-0.
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Belanda
  • Swedia
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • SUDOC (Prancis)
    • 1


  • l
  • b
  • s